Home / LISTRIK ARUS BOLAK BALIK / Kumpulan Soal dan Pembahasan Fisika – Listrik Arus Bolak – Balik

Kumpulan Soal dan Pembahasan Fisika – Listrik Arus Bolak – Balik
03. Sebuah elemen 12 volt dan sebuah generator AC dengan tegangan efektif 12 volt disusun seri seperti gambar. Tegangan V yang dihasilkan adalah … ….
A. 0 V
B. 24 V
C. 12 (1 + √2 sin ωt) V
D. 12 (1 + sin ωt) V
E. 12 (1 – sin ωt) V
JAWAB
V = VDC + VAC
V = 12 + Veff √2 sin ωt = 12 + 12 √2 sin ωt
V= 12 (1 + √2 sin ωt) V
Jadi jawaban yang benar adalah…
C. 12 (1 + √2 sin ωt) V
———————————————————————-
Related Posts
-
Kumpulan Soal dan Pembahasan Fisika – Listrik Arus Bolak – Balik, Arus dan Tegangan Bolak Balik
03. Sebuah bola lampu tertulis 220 VAC, 50 W. Tegangan rata-rata yang melalui -
Kumpulan Soal dan Pembahasan Fisika – Listrik Arus Bolak – Balik, Rangkaian Arus Bolak Balik
03. Apabila jarum voltmeter AC menunjukkan angka 220 V, maka …. A. Tegangan
About Author
Iqbal Hafidh
Penulis artikel teknologi pendidikan, peneliti bidang pembelajaran berbasis smartphone dan tenaga pendidik di salah satu sekolah favorit di Aceh.